stauff terdekat

stauff terdekat

Mencari keberadaan distributor Stauff terdekat? Kami distributor Stauff menghadirkan produk hidrolik lengkap, cek alamatnya disini.

Stauff merupakan salah satu brand andalan pengguna mesin hidrolik asal Jerman yang hingga kini tetap digunakan diberbagai kebutuhan sektor mesin, seperti pabrik industri hingga unit alat berat.

Memang hingga kini jumlah kehadiran pemasok hydraulic system Stauff berjumlah ratusan ribu. Baik yang jauh hingga terdekat sekalipun, semuanya tentu menghadirkan kualitas yang disesuaikan dengan target customer. Namun sayangnya, tidak semua distributor dapat menyajikan kualitas yang sesuai ekspetasi penggunanya.

Stauff Terdekat

Kami distributor resmi spare parts hidrolik Stauff menghadirkan produk yang terjamin kualitas genuine. Nah berikut ini beberapa spare parts yang dihadirkan, diantaranya ;

Clamps Pipa Body

Type H, CC, SP, DSP, WSP etc
  • Clamps standard series
  • Clamps heavy series
  • Clamps heavy twin series
  • Plastic saddle clamps
  • Clamps light series
  • Metal pipe clamps
  • Round steel U-bolts
Spesification:
  • Standard DIN 3015, DIN 3570
  • Material polypropylene, polyamide, thermoplastic elastomer, aluminium
  • Range outside diameter pipe from 6 mm – 500mm
  • Material bolt/cover plate carbon steel/SS AISI 304/316

Pressure Gauge

  • Quality ranges of 63mm and 100mm Dia
  • Stainless steel construction
  • Test point
  • Max. Pressure 1000 bar
  • Max. temperature 60 degree
  • Accuracies +/- 0.5% = 1.6%

Pressure Filters (Filter Housings and Filter Elements)

STAUFF Filter Hydraulic System untuk pemasangan saluran dan pemasangan blok kontrol – juga sebagai pemuat atas – digunakan sebagai filter kerja atau filter pelindung di saluran tekanan sistem hidraulik dan pelumasan dengan tekanan operasi hingga 420 bar.

Sebagai filter yang berfungsi, filter ditempatkan di bagian hilir pompa untuk melindungi seluruh sistem hidraulik dari dampak kontaminasi. Sebagai filter pelindung, mereka melindungi, misalnya, katup servo atau katup proporsional saat dipasang langsung di bagian hulu komponen sensitif ini.

Alamat Distributor Stauff Terdekat

Lebih dekat dengan Anda menjadi bukti nyata kami dalam menghadirkan kualitas kenyamanan spare part mesin hidrolik diberbagai daerah. Berikut lokasi berbagai cabang Cipta Hydropower Abadi yang dapat Anda kunjungi.

Area JakartaKompleks Daan Mogot Prima, Blok A – 3 No. 9, Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat – 11740
Area Tanjung PriokJl. Edam 1 No. 41, Tanjung Priok Jakarta Utara – 14310
Area CilegonKompleks Cilegon Business Square, Blok D No. 17, Pondok Cilegon Indah, Cilegon – 42448
Area CikarangKawasan Industri CCIP No. 16, Jalan Tegal Badak Raya No. 207, Cicau, Cikarang Pusat, Bekasi, Jawa Barat – 17530
Area SumateraKompleks Pertambangan Bukit Asam, Banko Barat, Tanjung Enim, Sumatera Selatan
 Jl. Muara Tiga Besar, Kompleks Tambang Bukit Asam, Tanjung Enim, Sumatera Selatan
Area KalimantanKompleks Perumahan Citra Bangun Angsana, Jl. Propinsi Batulicin, Kec. Angsana, Kab. Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan – 72276
 Jl. Kasturi RT. 08 No. 09, Kel. Sulingan, Kec. Murung Pudak, Kab. Tabalong, Kalimantan Selatan – 71571
 District Maco (Maruwai Coal) Km 89, CHPP II Pampunut Area, Kalimantan Tengah
 Jl. Hauling Road PT. Adaro Indonesia Km 35, Kec. Banua Lima, Kab. Barito Timur Kalimantan Timur
 Desa Separe, Kec. Tenggarong Seberang, Kab. Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur
 Jl. Poros Bontang – Samarinda Km 10, Job Site Pama Indominco Bontang, Workshop Plant 3 Seikambing, Kalimantan Timur
 Jl. Tongkol RT. 26 No. 38 Rawa Indah, Bontang Selatan, Kalimantan Timur
 Desa Kaubun, Kab. Kutai Timur, Kalimantan Timur
Area SurabayaJl. Tambak Adi 112 Surabaya – Jawa Timur

atau hubungi kami melalui

info@ciptahydropower.com

Semoga bermanfaat untuk menjadi rujukan kita bersama..

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *